HUBUNGAN JENIS JAJANAN DENGAN TUMBUH KEMBANG ANAK USIA 3-5 TAHUN DI TAMAN KANAK-KANAK ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
Abstract
Latar belakang: Pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini bergantung kepada kualitas dan kuantitas dari makanan yang diberikan orang tua. Permasalahan gizi yang sering dialami anak usia dini antara lain kegemukan atau obesitas, gagal tumbuh, anemia, karies gigi dan kecacingan. Tujuan : menganalisis hubungan jenis jajajan dengan tumbuh kembang anak usia dini (3-5 Tahun) di taman kanak-kanak Zainul Hasan Probolinggo. Metode : Desain penelitian cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah semua anak usia dini (3-5 tahun) di TK Zainul Hasan, Desa Pajarakan, Kabupaten Probolinggo berjumlah 67 orang. Teknik simple random sampling. Sampel penelitian 71 anak usia dini. Alat ukur yaitu lembar observasi dan kuesioner Deteksi Dini Tumbuh Kembang (DDTK). Analisis data univariat yang digunakan adalah distribusi frekuensi. Analisis data bivariat yang digunakan adalah chi square. Hasil : Terdapat keterkaitan antara jenis jajanan dan tumbuh kembang anak usia dini memiliki hubungan yang sangat signifikan, hal tersebut dibuktikan dengan hasil analisis statistik yang memiliki nilai P Value sebesar 0,017 < α 0,050 Kesimpulan : Ada hubungan antara jenis jajanan dengan tumbuh kembang anak usia 3-5 tahun di Taman Kanak-kanak Zainul Hasan Probolinggo.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Akbar, H. et al. (2021) ‘Hubungan Pengetahuan dengan Sikap Orang Tua dalam Memilih Jajanan Sehat pada Siswa di SDN 1 Upai Kecamatan Kotamobagu Utara’, Promotif : Jurnal Kesehatan Masyarakat, 11(1), pp. 24–29. doi: 10.56338/pjkm.v11i1.1514.
Amelia, K. (2013) Penyuluhan Kesehatan Tentang Jajanan Sehat Di Sekolah Dasar Negeri Jati III Trogong Kaler Garut. Available at: https://pubmed.ncbi.nlm.nih.gov/23956527/.
Asmira, S., Yanti, R. and Adfar, T. D. (2021) ‘Upaya Peningkatan Pengetahuan Makanan Jajanan Sehat Pada Siswa TPQ Di Mesjid Kampung Jambak Koto Tangah Padang’, Jurnal Abdimas Kesehatan Perintis, 2(2), pp. 36–39. Available at: https://jurnal.upertis.ac.id/index.php/JAKP/article/view/563%0Ahttps://jurnal.upertis.ac.id/index.php/JAKP/article/download/563/323.
Kristianto, Y., Riyadi, B. D. and Mustafa, A. (2013) ‘Faktor Determinan Pemilihan Makanan Jajanan pada Siswa Sekolah Dasar Determinant Factors in Snack Choice of Elementary School Students’, Kesmas, Jurnal Kesehatan Masyarakat Nasional, 7(11), pp. 489–494.
Permono, H. (2013) ‘Peran Orang Tua Dalam Optimalisasi Tumbuh Kembang Anak Untuk Membangun Karakter Anak Usia Dini’, Parenting, pp. 34–47.
Ragilan, N. E. K. and Ukoharjo, M. O. S. (2018) ‘Deskripsi Kebiasaan Jajan Pada Anak Sekolah Dasar’, Jurnal Ilmu Keperawatan Dan Kebidanan, 9(2), pp. 162–167. Available at: https://ejr.stikesmuhkudus.ac.id/index.php/jikk/article/view/467/328.
Rahmi, S. (2018) ‘Cara Memilih Makanan Jajanan Sehat Dan Efek Negatif Yang Ditimbulkan Apabila Mengkonsumsi Makanan Jajanan Yang Tidak Sehat Bagi Anak-Anak Sekolah Dasar’, Prosiding Seminar Nasional Hasil Pengabdian 2018 CARA, pp. 260–265.
Sumarni, N., Rosidin, U. and Sumarna, U. (2020) ‘Penyuluhan Kesehatan Tentang Jajanan Sehat Di Sekolah Dasar Jati II Tarogong Kaler Garut’, Kumawula: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), p. 289. doi: 10.24198/kumawula.v3i2.28026.
DOI: http://dx.doi.org/10.56710/wiyata.v10i1.701
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 Jurnal Wiyata: Penelitian Sains dan Kesehatan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
© All rights reserved 2017. Jurnal Wiyata: Penelitian Sains dan Kesehatan by LP2M IIK (Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Institut Ilmu Kesehatan) Bhakti Wiyata Kediri
ISSN Print: 2355-6498
ISSN Online: 2442-6555
Editor's Address
Street. KH. Wahid Hasyim 65
Kediri East Java Indonesia
Postal Code: 64114
Email: jurnalwiyata@iik.ac.id
Phone. 0354 773299/773535 ext 303
Fax. 0354 721539
CP Ainun N 085808350824 WA ONLY
View My Website:
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.